Tahapan produksi Beauty Kasatama meliputi fasilitas proses non-woven paling aktif di Jawa Timur yang dioperasikan dari Gresik dan Surabaya.
Fasilitas-fasilitas ini menghasilkan produk medis - kebersihan berkualitas dunia dalam waktu singkat. Kapasitas produksi Beauty Kasatama melebihi 50 ton setiap bulannya.